Ilqo' Mufrodzat

Ilqo’ Mufrodzat secara Bahasa terdiri dari dua kata yaitu Ilqo’ yang berarti penyampaian dan Mufrodzat yang berarti kosakata. Jadi Ilqo’ Al-Mufrodzat adalah program pembelajaran Bahasa Arab dengan cara menyampaikan kosakata baik kata benda ataupun kata kerja dengan jumlah terbatas di setiap sesinya dengan disertai contoh kalimat pada setiap kosakata dengan tujuan memudahkan pelajar memahami arti dari kosakata yang disampaikan sekaligus sebagai contoh peletakan kosakata yang tepat dalam suatu kalimat.
Ilqo’ Mufrodzat merupakan program pembelajaran Bahasa Arab yang digunakan oleh lembaga-lembaga pendidikan terutama pondok pesantren baik salafi maupun modern. Maka, efektifitas program tersebut sangat bisa diandalkan bagi para pelajar Bahasa Arab. .

Kurikulum

Ilqo’ Mufrodzat

Ilqo’ Mufrodzat 1

Dalam Proses ...

Dalam Proses ...

Dalam Proses ...

Dalam Proses ...

image


Kang. Ahsan


Lahir di Bandung tanggal 29 Desember 1985. Dia adalah seorang alumni Pondok Modern Darussalam Gontor, Ponorogo Jawa Timur lulusan tahun 2008. Dia aktif mengajar Al-Qur’an dan Bahasa Arab di AQSA Pusdai Jawa Barat.

Email : Blendedlearningpusdai@gmail.com

Subscribe to Our Newsletter

About the Strix

Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipiscing elit. In maximus ligula semper metus pellentesque mattis. Maecenas volutpat, diam enim sagittis quam, id porta quam.

Instagram Feed

Stay Connected